Cloud Hosting Indonesia

Sabtu, 04 Juli 2015

ASUS ZENFONE C 4S LITE, TERJANGKAU DAN BERKUALITAS

   Bagi anda yang sedang mencari hp smartphone berkualitas dan harga terjangkau, maka asus zenfone c 4s lite ini layak menjadi pertimbangan anda. Ini karena kualitasnya yang cukup baik namun dengan harga yang terjangkau. Untuk menunjang performanya asus zenfone c 4s lite ini menggunakan procesore dualcore 1,2 Ghz dan RAM 1 Gb sangat mumpuni untuk urusan kecepatan. Sementara itu untuk kameranya, asus zenfone c 4s lite ini menggunakan resolusi 5 MP sangat mencukupi untuk menghasilkan jepretan gambar yang berkualitas. Sementara itu untuk layarnya, asus zenfone c 4s lite ini menggunakan lebar 4,5" cukup ideal untuk layar sebuah hp smartphone.
ASUS ZenFone C 4S Lite (ZC451CG) - Red
   Untuk sistem operasinya, asus zenfone c 4s lite ini menggunakan android lollipop yang notabene merupakan sistem operasi keluaran baru dari android. Untuk harganya produk ini dibanderol sekitar Rp 1,2 juta, sangat terjangkau bagi masyarakat konsumen Indonesia. Bagi anda yang ingin membeli bisa memesan di bhinneka toko online, situs jualbelionline terbesar di Indonesia. Jika anda membeli asus zenfone c 4s lite ini di bhinneka maka akan diberikan jaminan kualitas dan garansi kepuasan pelanggan.