Cloud Hosting Indonesia

Rabu, 14 Mei 2014

Harga Tablet Terbaru Merk Sony Xperia Z2

Popularitas tablet hampir-hampir menenggelamkan ketenaran laptop, karena segi kepraktisan dan design yang compact dari tablet masih lebih baik jika dibandingkan dengan laptop. Salah satu tablet terbaru yang ada adalah Tablet Sony Xperia Z2, ini merupakan tablet terbaru dari Sony yang punya beberapa kelebihan. Sony Xperia Z2 disinyalir sebagai tablet paling tipis dan paling ringan untuk sekelasnya. Sony Xperia Z2 memiliki berat 439 gram dengan dimensi 266 x 172 x 6,4 mm dengan lapisan layar anti pecah dan anti gores.
Untuk body nya sendiri Tablet Sony Xperia Z2 dari bahan material plastik dengan kombinasi doff di bagian belakangnya. Kelebihan lain dari Tablet Sony Xperia Z2 tahan terhadap air dan tahan terhadap debu sehingga anda tak perlu khawatir ketika akan membawanya kemanapun. Harga untuk Tablet Sony Xperia Z2 ini sekitar Rp 8,9 juta, tak masalah bagi anda yang ingin mendapatkan tablet dengan kualitas mumpuni. Jika anda membeli Tablet Sony Xperia Z2 ini di lazada toko online maka akan diberikan garansi uang kembali untuk kepuasan berbelanja dan jaminan kualitas selama masa satu tahun untuk service dan spare part. Smartphone merk asus kliksini.